Greeting and Parting adalah expression yang digunakan untuk berkomunikasi dengan lawan bicara, itu biasanya digunakan untuk memulai dan juga mengakhiri komunikasi kita ketika kita bertemu seseorang.
A. Greeting (Salam)
Greeting digunakan untuk memulai pembicaraan, biasanya disebut salam pembuka. Berikut ini ungkapan-ungkapan dan respondingnya:
- Hello/Hi! (Halo/Hai!)
- Good morning. (Selamat pagi)
- Good afternoon. (Selamat siang)
- Good evening. (Selamat sore)
- Good night. (Selamat malam)
- Hello, how are you? (Halo apa kabarmu?)
- How are you doing? (Apa kabarmu?)
- How do you do? (Kalimat sapaan jika kita belum pernah bertemu dengan orang itu sebelumnya)
- Nice to meet you. (Senang bertemu denganmu)
- What’s up? (Apa kabar?)
- What’s news? (Apa yang baru?)
- How’s everything? (Bagaimana semuanya?)
- How’s it going? (Bagaimana sekarang?)
- How’s business? (Bagaimana bisnis?)
- Good to see you. (Senang bertemu kamu)
- Responses:
- Hello/Hi! (Halo/Hi!)
- Good morning. (Selamat pagi)
- Good afternoon (Selamat siang)
- Good evening. (Selamat sore)
- Good night. (Selamat malam)
- I’m fine thank you. (Aku baik baik saja, terima kasih)
- I’m very well, thank you. (Aku baik baik saja, terima kasih)
- How do you do. (Kalimat sapaan jika kita belum pernah bertemu dengan orang itu sebelumnya)
- Nice to meet you too. (Senang bertemu denganmu juga)
- Just fine, thanks. (Baik-baik aja, terima kasih)
- Great, thanks. (Luar biasa, terima kasih)
- Pretty well. What about you? (Sangat baik, bagaimana denganmu?)
- Good to see you too. (Senang bertemu denganmu juga)
B. Parting (Perpisahan)
Parting digunakan untuk mengakhiri pembicaraan, biasanya disebut salam penutup. Berikut ini ungkapan-ungkapan dan respondingnya:
- Good bye
- Bye, bye
- See you
- So long
- Good night, have a nice sleep
- Cheerio
- See you later
- Nice to see you
- It’s nice to meet you
- Good luck
- Take care
- Responses:
- Good bye
- Bye, bye
- See you
- So Long too
- Good night, thanks.
- Cheerio
- See you later
- Nice to see you,too
- Nice to meet you, too
- Thank you
- You too
Lihat juga...Contoh soal Greeting dan Parting atau Click...Download
C. Contoh
- Dialog 1
Andri: Hi, Dani.
Dani : Hello Andri.
Andri: How are you doing?
Dani : Pretty well. By the way, Where are you going?
Andri: I’m going to Bandar Swimming pool. Will you join me?
Dani : Oh, Sorry I must help my mom in the market.
Andri: It’s Okay. See you next time
Dani: See you. Have a nice day.
- Dialog 2
Andi : Hello Dika. Good afternoon. (Halo Vika. Selamat siang)
Vika : Good afternoon Andi. Where are you going? (Selamat siang Andi. Kamu mau kemana?)
Andi : I’m going to the bookstore. Would you like to accompany me tomorrow? (Aku mau pergi ke toko buku. Maukah kamu menemaniku besok?)
Vika : Yes, Sure. (ya, tentu)
Andi : Okay.See you later (Ok, sampai jumpa nanti)
Vika : See you later Andi. (sampai jumpa nanti Andi)
Notes:
- Good morning digunakan dari jam 00.00 s/d 12.00 (Jam 00 dini hari sampai dengan 12 siang)
- Good day/noon diucapkan jam 12.00
- Good afternoon digunakan dari setelah jam 12.00 s/d 18.00
- Good Evening dipakai dari jam 18.00 s/d 24.00(00.00)
- Good night digunakan untuk mengucapkan selamat berpisah/selamat tidur.
- 6. P.m. (Post merediem) = dari jam 12.00 siang s/d 24.00 malam
- 7. A.m (Ante merediem) = dari jam 24.00/00.00 s/d 12.00 siang
Di Indonesia menggunakan jam sistem 24 jam sedangkan di Inggris/Amerika menggunakan sistem 12 jam dengan menggunakan a.m (ante meridiem) dan p.m (post meridiem) untuk membedakan malam dan siang.
Demikian, semoga bermanfaat.
2 Comment for "Penjelasan Materi Greeting and Parting serta Contonhnya Kelas 7"
mohon ijin untuk digunakan siswa saya..semoga sukses selalu..:)
Mantap, mas.