Pengertian, Penggunaan, dan Contoh Kalimat Bare
Infinitive
A. Pengertian Bare Infinitive
Bare Infinitive adalah infinitive yang tidak diikuti oleh particle “to”. Istilah lainnya antara lain: base form, short infinitive, atau zero infinitive.
Infinitive sendiri merupakan verbal yang terdiri dari to dan bentuk simple dari verb atau bare infinitive.Verbal (kata yang dibentuk dari kata kerja, namun berfungsi sebagai part of speech lain) ini dapat berfungsi sebagai noun, adjective, atau adverb. Berbeda dengan infinitive yang hanya berfungsi sebagai verbal, bare infinitive dapat pula berfungsi sebagai verb.
B. Contoh Infinitive/Bare Infinitive:
1. Infinitive pada verbal:
2. Bare Infinitive pada verbal:
- solve berfungsi sebagai noun (direct object)
3. Bare Infinitive pada verb
1. Infinitive pada verbal:
- The children learned to write. (Anak-anak itu belajar menulis.)
2. Bare Infinitive pada verbal:
- She helped me solve the problem. (Dia membantu saya menyelesaikan masalah tersebut.)
3. Bare Infinitive pada verb
- He may wear the shoes every day. (Dia mungkin memakai sepatu itu setiap hari.)
C. Penggunaan dan Contoh Kalimat Bare Infinitive
1. Bare infinitive digunakan setelah modal verb:
- will
- shall
- would
- could
- can
- may
- might
- must
- should
- needn’t
Tidak berlaku pada: be able to, have to, ought to, dan need
2. Bare infinitive digunakan setelah verb tertentu seperti:
- have
- hear
- help
- let
- see
- make
- watch
Have, let, dan make merupakan causative verb, sedangkan help dapat digunakan denganinfinitive atau bare infinitive.
Demikian, semoga bermanfaat. Jangan lupa like and coment.
Labels:
CATEGORY,
VERB AND VERBAL
Thanks for reading Pengertian, Penggunaan, dan Contoh Kalimat Bare Infinitive dalam bahasa Inggris.. Please share...!
0 Comment for "Pengertian, Penggunaan, dan Contoh Kalimat Bare Infinitive dalam bahasa Inggris."